assalamualaikum
Rasulullah Muhammad saw adalah contoh tauladan bagi kita umat islam dan begitu juga para istri2 beliau merupakan contoh wanita yang bisa membuat seorang menjadi wanita sholeha.-----------------------------Wanita yang paling di cintai Rasulullah ada ibu dan istri nya Khadijah.Kenapa ibunya sebab ibunya adalah wanita yang mengandung dan melahirkan nya dan Siti Khadijah adalah sempurnanya seorang wanita.kecantikkan jiwanya,kebersihan hatinya,keimanannya,kecerdasannya,kesetiannya merupakan magnet yang membuat luluh hati seorang pemuda bernama Muhammad,wanita seperti khadijah merupakan sosok wanita yang layak di cintai,tapi zaman ini adakah wanita seperti itu ?-------------...................... Kalau pada zaman kisah2 nabi sebelum nya mungkin banyak yang seperti itu.Namun bukan berarti saat ini ngga ada,tapi langka............................................................................................................................. Menemukan wanita sholeha modelseperti istri rasulullah tidaklah hal mudah jangankan seperti itu yang mendekati aja sulit.Dan hal ini bagai mencari jarum yang hilang.Bisa saja wanita itu dikatakan cantik rupa dan tubuhnya,tetapi belum tentu ia memiliki akhlak yang cantik.Kecantikan rupa dan kemolekkan tubuh seorang wanita bukanlah standar ukuran yang dinilai oleh Allah swt,melainkan dia senantiasa menghiasinya,dengan akhlak yang mulia,ketaqwaan dan keyakinannya kepada Allah Azza wa Jalla. Kalau seorang wanita dah memilik keyakinan yang kuat,dan tak mudah terkikis oleh badai apapun dialah wanita yang apat dikatakan wanita yang layak di cintai oleh Allah swt dan suami serta keluarga.-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Wanita yang layak dicintai,menyadari betul bahwa iman yang kuat bisa jadikan modal abadi,yang tidak akan pernah habis di makan waktu juga tidak akan luntur karena kondisi apapun............................................................................................ Wanita yang layak di cintai,tidak akan menjadikan kecantikkan yang dimilikinya sebagai kebanggaan yang dapat menjerumuskan kepada sifat tinggi hati atau sombong,dan akibatnya menyebabkan wanita tsb membuang2 uang jutaan hanya untuk merawat tubuh dan kecanikkan yang bersifat sementara dan ngga kekal.Padahal dalam alquran dan jelas dilarang untuk tidak menduniakan kecantikkan yang sifat nya lebih banyak meniru orang kafir,yang bisa di katakan mengikuti tingkah laku orang2 jahilayah dan tegas2 Allah melarangnya................Dalam surat al-ahazab ayat 33 diterangkan yang artinya "Janganlah kamu berhias dan bertingkah laku seperti orang-orang jahiliyah terdahulu" Karena pada dasarnya tidak ada sesuatupun yang dapat mengubah kondisi penampilan dan kecantikkan seorang wanita selain kekuasaan Allah taala dengan segala izinnya. Wanita cantik dan pantas untuk dicintai akan terpancar dari hati yang bersih dan sikap yang baik dan kata2 yang sopan,pakaian yang mencerminkan wanita sholeha................................................................................................................................. Terkadang ada juga kita lihat wanita yang seperti itu tapi hanya sekedar topeng dan ini lama kelamaan akan terlihat kalau itu dibuat2 dan hanya topeng................................................... Sebab yang asli akan tetap asli walau di sepuh seperti apapun akan terlihat asli apa bukan nya.Selain dari itu sifat wanita yang layak di cintai dapat di lihat dari kerendahan hatinya dengan bersikap hormat pada siapapun tanpa membedakan harkat dan martabat karena dia tau setinggi apapun ilmunya tapi dia tetap wanita yang mengerti dan tau tugas2 serta tanggung jawab nya sebagai wanita dalam rumahnya dan dalam bersosialisasi dengan masyarakat.Dan wanita yang layak di cinta juga senantiasa rendah hati terhadap manusia lainnya walau adanya perbeadaan tapi dia yaki itu perbedaan hanya semu sebab tidak ada manusia yang berbeda semua sama dimata Allah ta'ala ketaqwaan dan keimanan seseoranglah yang membedakan nya di mata Allah.Buat wanita mulia dan layak di cintai jabatan dan hidup glamour bukan jaminan kebahagian tapi ketentraman hati dan ketenangan jiwa adalah kunci semuanya............................................... Seorang wanita yang layak dicintai ibarat lebah yang memberikan manfaat bagis emua orang,hasil yang diberikannya yaitu madu.Dengan madu tersebut banyak manusia yang ikut merasakan manfaatnyapara peternak madu bisa menghidupi anak istrinya dengan memberdayakan madu tersebut dan banyak lagi manfaat lainnya. Wanita yang layak dicntai juga akan menyadari umur kita yang sesungguhnya,dan adalah waktu yang kita gunakan untuk bebuat kebaikkan,kegembiraan setelah bisa membahagiakan orang lain,ketenangan setelah bisa menghibur orang yang sedang bersedih untuk mencapai keridhaanAllah dan rasa syukur kepada Allah.Dan seperti apa wanita yang layak dicintai akan sadar akan dirinya yang tidak bisa lari dari yang namanya kematian.Dalam mempersiapkan bekalnya nanti setelah dirinya mati,dia akan senantiasa berbuat kebaikkan,dan perkataan yang selalu keluar dari mulutnya adalah zikir sehingga dia mampu mengingat Allah dalam keadaan susah maupun senang. Para wanita islam lainnya,mampukah kita menjadi wanita yang layak di cintai oleh Allah dan keluarga ?Dengan tulisan ini saya ingin mengajak diri saya,para akwat lain nya sama mencoba untuk dapat menjadi wanita yang betul2 layak dicintai oleh Allah karena dunia semakin tua umurpun semakin berkurang,kini sebaiknya hidup dengan berbuat baik kepada orang lain dan diri sendiri serta keluarga,dan agama dan negara. ---------------------------------------------Ada beberapa point untuk dapat menjadi wanita yang layak di cintai :----------------------------------------------------------------------------------- (((((1))))).Iman yang kuat,senantiasa taat beribadah dan istiqomah dan sabar serta ikhlas............................................................ (((((2))))).Bersifat Mulia dan Bersifat mulia,dalam hal bergaul,tingkah laku dan bertutur kata.................................................... (((((3))))).Berpikir positif,tidak berburuk sangka dan senatiasa berada dalam senyum.------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ Para mislimah,inilah sekilas tulisan yang insyaAllah bermanfaat,dan semoga kita bisa mengambil hikmah dari tulisan ini..............DARI KAKAKKU AINA ALQOLBI DI DOHA-QATAR
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar